Sabtu, 28 Juli 2012

Keset Penghisap Debu Otomatis


Saat berkunjung ke rumah seseorang atau gedung perkantoran, memanglah tak mengharuskan para pengunjung atau tamu untuk menghapuskan sepatu mereka pada keset. Tetapi yang namanya debu ataupun kotoran dari luar yang dibawa oleh sepatu mereka pastilah akan membuat gedung atau rumah kita menjadi kotor dan tak steril lagi.
Karena alasan kebersihan itulah, maka konsep keset hisap ini dikembangkan oleh Paionia Furyokuki. Idenya sangat cerdas, pada dasarnya keset ini berfungsi untuk menghilangkan kotoran dari sol sepatu yang menginjak keset tersebut secara otomatis. Cara kerjanya cukup praktis, Anda hanya berdiri di keset dan keset pun akan menghisap segala macam kotoran ataupun debu yang menempel di sol sepatu Anda.
Menurut Furyokuki, “Sejauh ini, keset tersebut seringkali disewakan kepada yang berminat, tikar ini memiliki konsep yang tidak biasa, karena kepraktisannya.” Satu set keset ini berukuran panjang 1 m dan lebar 50 cm. Tapi sayangnya, instalasinya masih terasa mahal jika keset ini diletakkan dirumah, sebab biaya pemasangannya untuk satu setnya saja menghabiskan biaya sekitar $ 6.250. Wew, canggih sih, tapi mahal banget ya,,, :D

0 komentar:

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Posting Komentar