Jumat, 14 Maret 2014

Posisi Tidur Menentukan Keharmonisan

Tidak peduli berapa usia hubungan atau pernikahan Anda, posisi tidur menentukan keharmonisan rumah tangga Anda!
Ada candaan, ketika pernikahan memasuki usia 5 tahun, makan posisi tidur Anda mulai main punggung-punggungan. Kalau masih pengantin baru sih, duh.. pelukan kali sepanjang malam. Well.. dimanapun posisi Anda sekarang, perhatikan posisi tidur Anda. Karena ini akan mempengaruhi hubungan Anda lho.
Laman your tango menjabarkan posisi tidur apa saja yang cukup intim dan menyenangkan untuk pasangan.
Posisi Tidur Menentukan Keharmonisan
1. Berhadapan
Anda dan pasangan saling berhadapan, saling melihat mata, wajah, dan tubuh secara keseluruhan. Menikmati ekspresi, bahasa tubuh, dan juga tubuh indah pasangan Anda. Posisi ini disukai pria karena dapat dengan mudah memperhatikan Anda dan memastikan bahwa istrinya tidur dengan lelap.
Posisi Tidur Menentukan Keharmonisan
2. Berpelukan
Posisi ini masih berhadapan, namun satu orang lebih rendah dari lainnya, memeluk bagian dada atau pinggang. Kedekatan ini membawa kehangatan dan keintiman yang bisa berlanjut.. you know..
3. Peluk belakang
Belum spooning, namun baru berpelukan saja. Macam foto ikonik Yoko Ono dan John Lennon. Posisi ini membuat wanita merasa istimewa karena saat pasangan memeluk dari belakang, dia akan merasa terlindungi dan dicintai, sementara lelaki merasa memiliki seutuhnya.
4. Rebahan di dada
Payudara memiliki aroma dan daya tarik yang besar pada pria. Biarkan dia berbaring disana untuk mendapatkan istirahat yang berkualitas. Iya, tubuh Anda jauh lebih nyaman dibanding bantal mana pun.
Posisi Tidur Menentukan Keharmonisan
5. Rebahan di dadanya
Kali ini Anda, ladies, yang berbaring di perutnya. Dia bisa membeli rambut Anda dengan mesra, dan mengirimkan Anda ke alam tidur. ZzzZZzzz

0 komentar:

:) :( ;) :D ;;-) :-/ :x :P :-* =(( :-O X( :7 B-) :-S #:-S 7:) :(( :)) :| /:) =)) O:-) :-B =; :-c :)] ~X( :-h :-t 8-7 I-) 8-| L-) :-a :-$ [-( :O) 8-} 2:-P (:| =P~ :-? #-o =D7 :-SS @-) :^o :-w 7:P 2):) X_X :!! \m/ :-q :-bd ^#(^ :ar!

Posting Komentar